Sabtu, 09 Juli 2011

Isi itu Kosong, kosong itu isi

Isi itu Kosong, kosong itu isi segala sesuatu itu hanya ilusi. 
 Inti pembelajaran adalah tentang ilusi duniawi, bahwa banyak hal yang manusia kejar itu sebenarnya kosong tidak berisi.
segalanya hanya ilusi.
 Ya, banyak manusia yang mengejar ilusi.Kekayaan, Wanita, tahta, pengaruh, ketenaran, populer, semuanya kelihatan begitu berisi, padahal hanya ilusi.
 Bahkan, ada manusia yang mengejar ilusi dengan korupsi, atau dengan cara-cara yang dengan sengaja menabrak perintah Ilahi.
 Apa yang dapat ia bawa ke alam surgawi, nanti?
 Jika yang terlihat itu ilusi, apakah tidak sebaiknya kita mengejar yang isi?  
 “Kunci untuk memahami diri adalah hati – bukan hati secara fisik melainkan hati yang diberikan Tuhan kepada kita, yang datang kedunia ini sebgai pengelana yang mengunjungi negeri asing dan akan segera kembali ke negeri asalnya”